Home / BERITA / OLAHRAGA / PAPUA

Senin, 11 Juli 2022 - 10:59 WIB

Yered Sokoy, Pencak Silat Sentani Barat Akan Mendulang Emas Di PORKAB

- Penulis

Pelatih Pencat Silat Distrik Sentani Barat, Yaret Sokoy ( Vihky )

Pelatih Pencat Silat Distrik Sentani Barat, Yaret Sokoy ( Vihky )

SENTANI, KABARTANAHMERAH.COM – Pekan Olah Raga Kabupaten ( PORKAB ) Jayapura ke II resmi telah di buka pada Minggu , 10 Juli 2022 di Stadion Barnabas Youwe Sentani , 18 Cabang olah raga ( Cabor ) akan di pertandingan mewakili 19 distrik , dengan Cabor yang diikut sertakan 

Suasana Latihan Persiapan Porkab II tahun 2022 ( Vihky )

Masing-masing Distrik akan menurunkan atlet – atlet terbaiknya , Distrik Sentani Barat pada ajang Porkab II ini akan menurunkan para atletnya di 6 cabor yaitu Atletik , Panahan , Catur , Binaraga , Sepatu Roda dan Pencak Silat

Khusus untuk cabor pencak silat , Distrik Sentani Barat yakin akan mendulang 2 mendali emas

Yered P Sokoy , Pelatih , yang juga sekaligus sebagai kordinator cabor pencak silat Distrik Sentani Barat saat di hubungi via telepon pada Minggu , 10 Juli 2022 , Ia mangatakan , untuk pencat silat di pastikan Distrik Sentani Barat akan membawah 2 mendali emas

” Tanpa memandang reme atlet silat dari Distrik lain , Saya optimis Sentani Barat akan bawah pulang 2 mendali emas di Porkab besok ” ujar Yered , Pria yang mendalami ilmu pencak silat di padepokan Perisai Diri ( PD ) Sentani itu

Lanjut , untuk atlet yang disiapkan ada sebanyak 10 atlet , 3 putri dan 7 putra , masing- masing akan bertanding di beberapa kelas , untuk putri di kelas B , C dan D sedangkan untuk putra B , C , D , E , F , H dan J , dari 10 atlet yang telah disiapkan nanti pada tanggal , 12 Juli 2022 akan ada pencabutan undian agar dapat ditentukan dengan pasti berapa jumlah atlet yang akan diturunkan pada ajang Porkab II tahun 2022

” Untuk jumlah atlet nanti Kita bisa tahu kepastiannya saat penarikan undian tanggal 12 besok ” kata Yered , lewat pesan whatsapp

 

Penulis : Vihky Done

Editor : Isco

 

Share :

Baca Juga

SOSIAL BUDAYA

Sekda Hana Hikoyabi, Canangkan Gerbang Natal 2023 Bersama Ketua Klasis GKI Sentani

SOSIAL BUDAYA

Saliyap Kampung Mekari, Eksistensi Masyarakat Adat Yang Tetap Ada

BERITA

Kadistrik Sentani pantau pelayanan Adminduk di Kampung Sereh

SOSIAL BUDAYA

Public Safety Center Gelar Sosialisasi Penyelamatan Kepada Tukang Ojek di Sentani

SOSIAL BUDAYA

Semakin Perluas Layanan ke Timur Indonesia, Kini Transportasi Online Maxim telah Hadir di Timika

SOSIAL BUDAYA

Masjid Agung Al Aqsha Sentani Sebar Kupon 1.000, Potong 16 Hewan Kurban

SOSIAL BUDAYA

Yusen Tabuni Ajak Warga Dukung Pembangunan dan Sukseskan Pemilu

PAPUA

Menuju Pileg 2024, DPC Partai Hanura Kabupaten Jayapura Bentuk Tim Seleksi Bacaleg